Selasa, 25 Juni 2013

BlackBerry Messenger kini Hadir di Android dan iPhone

Kini BlackBerry Messenger telah hadir di Android dan iPhone, seperti fitur pesan dan group, juga BBM Voice, BBM Screen Share, BBM Video dan BBM Channel hingga fiturnya menjadi lengkap. Pada dasarnya, BBM Channel adalah ekstensi dari BBM, merupakan sarana komunikasi sosial antara pengguna dengan para pengikut atau temannya yang juga dapat digunakan sebagai sarana penghubung antara brand, sejumlah perusahaan, komunitas, bahkan para selebritis dengan pihak lainnya. BBM Channel memungkinkan BlackBerry untuk mendapatkan aliran tambahan pendapatan dari sejumlah fiturnya. BBM Channel disebut memiliki banyak kelebihan yang tidak dimiliki BBM Music.



Analisis : menurut analisis saya, hadirnya blackberry messenger d android dan iphone dapat menambah buruk penjualan dari blackberry itu pun, Karena secara menjualan blackberry sudah kalah dari ponsel berbasis android. Mungkin dengan adanya aplikasi BBM di android dan iphone dapat membantu financial dari blackberry itu tersebut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar